Ribuan manuskrip Vatikan mula didigital

Ribuan manuskrip bersejarah Vatikan hingga kini yang hanya dapat diakses oleh para cendikiawan di Vatikan, kini mula didigitalisasi selama empat tahun ke depan, dengan menggunakan teknologi NTT Data dari Jepun.

Mar 28, 2014

VATIKAN (Herald Malaysiya): Ribuan manuskrip bersejarah Vatikan hingga kini yang hanya dapat diakses oleh para cendikiawan di Vatikan, kini mula didigitalisasi selama empat tahun ke depan, dengan menggunakan teknologi NTT Data dari Jepun.

Pejabat NTT Data dan Perpustakaan Vatikan mengumumkan projek bersama mereka semasa sidang akhbar pada Mac 20 lalu di Vatikan. Perpustakaan yang didirikan oleh Paus Nicholas V pada abad ke-15, mempertahankan sekitar 82,000 item manuskrip dari abad-abad awal Kristian.

Di antara manuskrip itu adalah ilustrasi karya-karya penyair Romawi Virgil, yang diterbitkan sekitar tahun 400, dan ilustrasi Dante’s Divine Comedy oleh Sandro Botticelli pada abad ke-15.

Perpustakaan Vatikan telah memindah koleksinya selama beberapa tahun dengan dan telah mengarkibkan secara digital 6,800 naskah, kata Msgr Cesare Pasini, Prefek Perpustakaan Vatikan.

Tapi, sejauh ini hanya sekitar 300 dokumen dapat diakses di laman web Perpustakaan Vatikan (vaticanlibrary.va).

NTT Data akan menyediakan peralatan dan teknologi yang diperlukan untuk memasukkan 3,000 dokumen tulisan tangan dan menempatkannya secara online selama empat tahun ke depan. Perpustakaan Vatikan berencana menyediakan 15,000 naskah online, percuma untuk semua pengunjung, hingga tahun 2018.

Perpustakaan Vatikan juga merancang menyediakan akses online untuk koleksi naskah seluruhnya, total 41 juta halaman, namun Msgr Pasini menolak untuk memperkirakan berapa lama yang diperlukan untuk menyelesaikan projek itu.

“Naskah yang akan didigitalkan membentang dari masa sebelum Columbus ada di Amerika, hingga ke China dan Jepun di Timur Jauh, menggunakan semua bahasa dan budaya yang mewarnai budaya Eropah,” kata Jean-Louis Brugues, pekerja arkib dan pustakawan Vatikan. Pada tahap awal, nilai digitalisasi ini dianggarkan kira-kira 18 juta euro, iaitu 25,04 juta dollar AS.

Total Comments:0

Name
Email
Comments